PROFIL BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS X SMK NEGERI 5 PALU DALAM MENYELESAIKAN MASALAH TRIGONOMETRI POKOK BAHASAN ATURAN SINUS DAN COSINUS

Authors

  • Zulkifli Pendidikan Matematika FKIP, Universitas Tadulako
  • Sukayasa Pendidikan Matematika FKIP, Universitas Tadulako
  • Sutji Rochaminah Pendidikan Matematika FKIP, Universitas Tadulako
  • Bakri M. Pendidikan Matematika FKIP, Universitas Tadulako

Keywords:

Berpikir Kritis, Penyelesaian Masalah

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan berpikir kritis siswa dalam menyelesaikan masalah trigonometri pokok bahasan aturan sinus dan Cosinus berdasarkan langkah pemecahan masalah Polya, ditinjau dari tingkat kemampuan matematika. Jenis penelitian yaitu penelitian kualitatif. Subjek penelitian dipilih berdasarkan hasil ulangan harian matematika semester ganjil. Subjek penelitian sebanyak tiga siswa yaitu satu siswa berkemampuan matematika tinggi (ST), satu siswa berkemampuan matematika sedang (SS), dan satu siswa berkemampuan matematika rendah (SR). Hasil penelitian ini adalah (ST) menjawab semua kriteria berpikir kritis Ennis, pada dua tahap penyelesaian masalah, sedangkan (SS) dan (SR) tidak menjawab lengkap kriteria berpikir kritis Ennis di setiap langkah penyelesaian masalah.

Downloads

Published

2022-03-31

How to Cite

Zulkifli, Sukayasa, Sutji Rochaminah, & Bakri M. (2022). PROFIL BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS X SMK NEGERI 5 PALU DALAM MENYELESAIKAN MASALAH TRIGONOMETRI POKOK BAHASAN ATURAN SINUS DAN COSINUS. Jurnal Elektronik Pendidikan Matematika Tadulako, 9(3), 238–247. Retrieved from https://jurnal.fkip.untad.ac.id/index.php/jpmt/article/view/2011

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 > >>